Thursday, March 5, 2009

PILIHAN PROGRAM DAN BIAYA

1). Pelatihan dan pembahasan soal-Soal UAN/UAS
Untuk materi try out sepenuhnya akan menggunakan model ujian nasional sehingga para siswa akan memiliki kemampuan dalam menyelesaikan soal-soal baik UAN maupun UAS. Try out akan dilakukan sehari full dengan diadakan ujian terlebih dahulu kemudian soal-soal akan dibahasa secara tuntas.
Biaya pelatihan ujian UAN/UAS Rp. 45.000,00/siswa


2). Pelatihan bahasa Inggris Umum (Speaking, Listening, Writing)
Materi dalam pelatihan ini akan menekankan pada penggunaan bahasa Inggris secara aktif. Karena model pengajaran langsung pada praktek sekaligus eror analisis. Kesalahan akan langsung diterangkan berdasar teori bahasa Inggris yang baik dan benar.
Jumlah pertemuan 8 pertemua/bulan
Biaya Rp. 60.000,00/peserta


3). Pelatihan TOEFL
Materi akan menggunkan berbagai model sesuai dengan yang sering diujikan baik di TOEFL-LIKE, TOEFL ITP, maupun International TOEFL Test. Buku-buku, dan bank soal telah disesuai dengan ketentuan yang ada di IIEF.
Lama pelatihan 10 pertemuan (termasuk test)
Biaya Rp. 150.000,00/peserta


4). Pelatihan TOEIC
Materi TOEIC akan menggunakan model yang sama persis dengan yang ada di dalam pelatihan ITC (INTERNATIONAL TEST CENTER). Dimana setiap siswa akan mendapat materi yang lengkap baik mengenai gramar, struktur, maupun aplikasi listeningnya.
Lama pelatihan 10 pertemuan
Biaya Rp. 150.000,00/peserta


5). Diklat pengajaran Bahasa Inggris (untuk guru dll.)
Diklat diperuntukan bagi guru-guru (terutama guru bahasa Inggris), karena program ini sebenarnya tidak terfokus pada guru bahasa Inggris. Materi yang disampaikan meliputi; teknik presentasi, teknik pembuatan bahan ajar, teknik menggunakan multimedia pengajaran dan jua teknik mendekati anak didik.
Lama pelatihan 12 pertemuan/
Biaya Rp. 180.000,00/peserta